Matematika Sekolah Menengah Atas Jika kelilingnya 56 maka diameter dan jari jarinya? Pakai cara 22/7

Jika kelilingnya 56 maka diameter dan jari jarinya? Pakai cara 22/7

Penjelasan dengan langkah-langkah:

keliling lingkaran = 2 π r

Keliling Lingkaran = 56

[tex]2 \times \pi \times r = 56 \\ 2 \times \frac{22}{7} \times r = 56 \\ \frac{44}{7} \times r = 56 \\ r = \frac{56 \times 7}{44} = \frac{392}{44} = \frac{98}{11} \\ maka \: diameter \: = 2 \times r \\ diameter \: = 2 \times \frac{98}{11} = \frac{196}{11} [/tex]

[answer.2.content]